Tahukah anda bahwa sampah
mempunyai nilai rupiah? sadarkah kita bahwa setiap hari kita menghasilkan
sampah yang kita buang begitu saja tanpa berpikir yang kita lakukan itu
telah mengganggu lingkungan? Bank Sampah Warnasari 36 memberikan solusi
bagaimana cara memanfaatkan sampah sehari-hari kita menjadi lebih
berguna dan menghasilkan rupiah! Kumpulkan sampah sesuai jenisnya
(kertas, plastik, kaleng dll) kemudian bawa ke Bank Sampah, di Bank
Sampah petugas kami akan menimbang dan memberi buku tabungan sampah yang
sudah bernilai rupiah dan sewaktu-waktu kita butuhkan bisa kita cairkan
sesuai saldo rupiah yang ada di buku tabungan sampah tersebut. Cukup
mudah bukan...???
0 komentar:
Posting Komentar